PILIHAN
Kutipan Puisi PILIHAN
Karya Teduhnandamal_
Baca selengkapnya di Penakota.id

Dimana aku dapatkan pasangan hidup yang menyukai buku, seni dan alam sepertiku? Sesekali juga menyukai riuhnya kota, pasar, pameran seni, museum dan tempat konser (menonton pertunjukan seni juga termasuk didalamnya).


Tapi lebih suka lagi saat menikmati dinginnya malam di bawah bintang dengan obrolan bermakna; berdua. Aku ingin bercerita tentang kekagumanku pada tokoh wayang Prabu Kresna, pun aku juga ingin tahu siapa tokoh wayang favoritnya.


Aku mau satu yang begitu Tuhan; ada kan?


-Hera S

24 May 2023 14:54
7
1 menyukai karya ini
Penulis Menyukai karya ini
Unduh teks untuk IG story
Cara unduh teks karya
Pilih sebagian teks yang ada di dalam karya, lalu klik tombol Unduh teks untuk IG story
Contoh: