oranment
play icon
saat lelap
Puisi
karya @disya
Kutipan Puisi saat lelap
Karya disya
Baca selengkapnya di Penakota.id

barangkali aku akan selalu mencintaimu, tak peduli betapa hebat masalalu mu

tetapi tak akan sehebat cinta pada hari-hari yang lalu

menyerah pada waktu yang terus berkejar sampai jauh.


tak ingin memperlihatkan betapa membara nya cinta yang telah terpatri dalam hatiĀ 

tapi dalam diam, harapan bersama mu tak pernah berhenti terucap bahkan saat sudah lelap.

calendar
19 Feb 2025 15:52
view
22
idle liked
1 menyukai karya ini
Penulis Menyukai karya ini
close
instagram
Unduh teks untuk IG story
Cara unduh teks karya
close
Pilih sebagian teks yang ada di dalam karya, lalu klik tombol Unduh teks untuk IG story
Contoh:
example ig