Dulu awal kita bertemu
Alam pun turut memperkenalkan
Kita yang saling mendengar
kisah kita apa adanya
Kau yang telah menguatkan
Saat ku terjatuh hilang arah
Kesabaran mu membuat ku
luluh jatuh hati padamu
Bagaimana bila aku mencintaimu
Salahkah jika ku ingin miliki dirimu
Namun apa daya, rasa tak berpihak
Rindu ini cinta ini, ku simpan di hati
Bukan ku tak tahu diri
Bukan ku tak tahu maksud hati
Dirimu telah berubah
Kau menjauh asing bagiku